Sebelum menginstall Debian untuk server di proxmox. Kita harus membuat Virtual Machine dulu. Tapi sebelumya kita juga sudah membuat vlan dan sudah upload file. iso ke proxmox
Langkah-langkah:
1. Pertama buka Proxmox. Lalu klik "create VM" di bagian pojok kanan atas
2. Lalu akan muncul tampilan seperti di bawah ini.Isi VM ID dan nama.
3. Lalu pilih OS yang akan di instal di VM nanti. Disini saya pilih Linux yang kernel 3.x karena akan menginstall Debian 8.
4. Setelah itu pilih OS (file .iso) yang akan yang akan di install. Disini saya install Debian 8.
5. Tentukan harddisk yang akan di gunakan untuk VM. Disini saya menggunaka 100 GB
6. Setelah itu pilih penggunaan core untuk VM. Disini saya pilih 1 saja.
7. Setelah itu atur penggunaan memori yang akan digunakan untuk VM. Disini saya menggunakan 1GB atau 1024MB.
8. isi vlan tag dengan vlan id yang sudah dibuat. disini saya mengunakan 3322.
9. Setelah itu Finish
Langganan:
Posting Komentar (Atom)